Jam Kerja
Senin - Sabtu : 08.00 Sampai 19.00 WIB
HUBUNGI KAMI
VIA WHATSAPP

Mengenal Apa Itu Hukum: Pengertian, Unsur, Tugas, serta Penggolongannya

Hukum pada hakikatnya merupakan pagar pembatas, agar kehidupan manusia aman dan damai. Selain itu, hukum merupakan aturan, tata tertib, dan kaidah hidup. Akan tetapi, sampai saat ini belum ada kesepakatan yang pasti tentang rumusan arti hukum. Untuk merumuskan pengertian hukum tidaklah mudah. Hal tersebut dikarenakan, hukum meliputi banyak segi dan bentuk sehingga satu pengertian tidak mungkin mencakup keseluruhan segi dan bentuk hukum. Dilansir collinsdictionary.com, hukum adalah sistem aturan yang dikembangkan masyarakat atau pemerintah untuk menangani kejahatan, perjanjian bisnis, dan hubungan sosial. Dalam hukum, terdapat beberapa unsur yang perlu diketahui. Selain unsur, dalam hukum juga telah diatur mengenai tugas serta penggolongan berdasarkan hal-hal tertentu.

 

tribunnews.com/pendidikan/2021/11/18/mengenal

-apa-itu-hukum-pengertian-unsur

-tugas-serta-penggolongannya.